Sabtu, 22 September 2012

Rujukan TOKO BUKU di Yogyakarta

Bagi rekan rekan yang sedang tinggal di Yogyakarta (perantau) atau luar kota (pelancong), biasanya kalau ke Yogyakarta pulangnya bawa oleh oleh, baik berupa makanan atau yang  lainnya, kalau makanan sih ada Bakpia, Geplak, Gudeg, dll

Sebagai Kota pendidikan tentunya banyak sekali penjual buku atau Toko Buku yang ada di wilayah Yogyakarta, Baik Toko Buku Umum, Toko Buku Islam, Toko Buku "non Islam"dan lain lain.

Beberapa Buku Islam bisa Anda Dapatkan di Emperan  (sayap Utara) Masjid Kampus UGM, Toko Buku Sarana Hidayah, Toko Ihya, Toko Affandi , Gema Ilmu, Toko Muslim, Toga Mas, dll
kalau buku umum  (campuran) ada di Gramedia Kotabaru, Social Agency, Raja Murah, Shopping Center, pinggir jalan utara kampus UII cik ditiro , dan lain-lain

Selamat Berbelanja di toko kebanggan Anda

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Silakan kirm komentar Anda

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.